Peningkatan Kemampuan Mengenal Konsep Bilangan Melalui Media Kartu Angka (Penelitian Tindakan Kelas Pada Anak Kelompok B TK Naga Beralih)

Marpaung, Fauziah (2020) Peningkatan Kemampuan Mengenal Konsep Bilangan Melalui Media Kartu Angka (Penelitian Tindakan Kelas Pada Anak Kelompok B TK Naga Beralih). Other thesis, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai.

[img] Text
1686207014-COVER - DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
1686207014- BAB I - BAB III.pdf

Download (4MB)
[img] Text
1686207014- BAB IV - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mengenalrnkonsep bilangan melalui media kartu angka pada anak kelompok B TK NagarnBeralih. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelasrn(PTK). Hasil observasi sebelum tindakan menunjukkan bahwa anak yangrnmemiliki kemampuan mengenal konsep bilangan 1-20 adalah (BB) 72,9%, (MB)rn14,2%, (BSH) 7,9%, dan (BSB) 4,7%. Siklus I pertemuan I mulai berkurangrnmenjadi (BB) 42,8% (MB) meningkat 36,42%, (BSH) 12.6% dan (BSB) 6,3%, danrnpada Siklus I pertemuan II berkurang lagi menjadi (BB) 20,6%, (MB) 46%, (BSH)rn21,5% dan (BSB) 11%, Siklus II pertemuan I berkurang lagi menjadi (BB) 1,5%,rn(MB) 12,6%, (BSH) 39,6% dan (BSB) 55,5% sedangkan pada siklus II pertemuanrnII semakin berkurang menjadi (BB) 0%, (MB) 4,7%, (BSH) 9,5% dan (BSB)rnsangat meningkat menjadi 88,8%, Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkanrnbahwa dengan menggunakan media kartu angka dapat meningkatkanrnkemampuan anak dalam mengenal konsep bilangan pada anak kelompok B TKrnNaga Beralih.rnKata Kunci : Kemampuan Mengenal Konsep Bilangan, Media, Kartu Angka,rnKelompok B TK Naga Beralih.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (S1)
Depositing User: Lisa Dwi Anggraini
Date Deposited: 16 Oct 2021 03:27
Last Modified: 16 Oct 2021 03:27
URI: http://repository.universitaspahlawan.ac.id/id/eprint/414

Actions (login required)

View Item View Item