Pengetahuan siswi tentang penanganan dismenora di sman 1 bangkinang kota tahun 2019

Permatasari, Syartika (2019) Pengetahuan siswi tentang penanganan dismenora di sman 1 bangkinang kota tahun 2019. Diploma thesis, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai.

[img] Text
COVER 1615401008.pdf

Download (186kB)
[img] Text
ABSTRAK 1615401008.pdf

Download (154kB)
[img] Text
BAB 1,II DAN III 1615401008.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB IV 1615401008.pdf

Download (186kB)
[img] Text
BAB V DAN 6 1615401008.pdf

Download (482kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA 1615401008.pdf

Download (260kB)

Abstract

Angka kejadian dismenore di dunia sangat besar, rata-rata lebih dari 50% perempuan di setiap negara mengalami dismenore. Di Amerika kasus dismenore sekitar 60% dan di Swedia sekitar 72%. Di Indonesia angka kejadian dismenore diperkirakan 55% terjadi pada perempuan usia produktif. Menurut Kemenkes RI Tahun 2016 prevalensi remaja putri di indonesia yang mengalami kejadian dismenore dimana sekitar 55%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengetahuan siswi tentang penanganan dismenore di SMAN 1 Bangkinang Kota Tahun 2019. Jenis penelitian ini adalah deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswi kelas X,XI dan XII yang mengalami dismenore di SMAN 1 Bangkinang Kota dengan jumlah 216 orang yang dengan sampel sebanyak 140 siswa yang diambil dengan teknik pengambilan sampel menggunakan stratified random sampling Analisa data menggunakan analisa univariat dan bivariat dengan uji chi-square. Hasil penelitian didapatkan sebagian besar pengetahuan siswi tentang penanganan dismenore adalah kurang yaitu 52 responden (37,1%). Diharapkan bagi siswi lebih meningkatkan pengetahuan tentang desminore agar mengetahui pencegahan desminore. Kata Kunci : Dismenore, pengetahuan Daftar Bacaan : 18 ( 2012 – 2018)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Kebidanan (D3)
Depositing User: Lisa Dwi Anggraini
Date Deposited: 07 Apr 2022 04:01
Last Modified: 07 Apr 2022 04:01
URI: http://repository.universitaspahlawan.ac.id/id/eprint/944

Actions (login required)

View Item View Item