Analisis Pengaruh Abu Sekam padi Sebagai Pengganti Filler pada Perkerasan AC-BC Menggunakan Alat Marshall

Rinaldi, Yogi (2022) Analisis Pengaruh Abu Sekam padi Sebagai Pengganti Filler pada Perkerasan AC-BC Menggunakan Alat Marshall. Other thesis, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai.

[img] Text
Revisi Besar_Yogi_1822201012_compressed.pdf

Download (7MB)

Abstract

Campuran beton aspal pada perkerasan jalan membutuhkan perkuatan dengan bahan pengisi (filler) sebagai modifikasi untuk mendukung kekuatan. Penggunaan bahan pengisi dalam jumlah tertentu akan memberikan efek tergantung atas material bahan pengisi yang digunakan. Namun perusahaan hanya dapat menghasilkan jumlah bahan pengisi berdasarkan ketersediaan, kadang tidak mampu mencukupi kebutuhan. Penelitian ini memanfaatkan Abu Sekam Padi (ASP) sebagai filler alternatif, hasil dari penelitian ini ASP sebagai bahan pengisi memberikan pengaruh terhadap perkerasan AC-BC ditinjau dari nilai stabilitas dan flow. Semakin banyak penambahan ASP, semakin tinggi stabilitas juga diiringi dengan tingginya nilai flow. Nilai stabilitas tertinggi adalah 1.458, 44 kg dengan kadar ASP 2,0%, sedangkan nilai flow terendah adalah 3,06 mm pada kadar ASP 0,5%. Kata Kunci: Abu sekam padi, Filler, Marshall, Flow Daftar Baca: 17(1991-2020)

Item Type: Thesis (Other)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKNIDN/NIDK
UNSPECIFIEDSetiawan, EmonUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
UNSPECIFIEDMunti, Yona SidaratulUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Depositing User: Lisa Dwi Anggraini
Date Deposited: 02 Nov 2024 23:19
Last Modified: 02 Nov 2024 23:19
URI: http://repository.universitaspahlawan.ac.id/id/eprint/2455

Actions (login required)

View Item View Item