Aniza, Mas (2019) Hubungan pengetahuan pesan bahaya rokok pada bungkus rokok terhadap perilaku merokok siswa di mts terantang. Other thesis, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai.
Text
1514201056-COVER- DAFTAR LAMPIRAN.pdf Download (4MB) |
|
Text
1514201056- BAB I-3.pdf Download (6MB) |
|
Text
1514201056-BAB 4-6.pdf Download (2MB) |
Abstract
Pengetahuan pesan bahaya merokok pada bungkus rokok mempengaruhi perilaku merokok siswa MTS Terantang. Salah satu penyebab terjadinya perilaku merokok yaitu dengan pengetahuan yang kurang, di MTS Terantang dengan pengetahuan siswa baik tapi mengabaikan pengetahuannya tentang pesan bahaya merokok. Tujuan penelitian ini adalah adalah untuk mengetahui hubungan pesan bahaya merokok pada bungkus rokok terhadap perilaku merokok siswa MTS Terantang. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif analitik dengan rancangan cross sectional.Sampel dalam penelitian ini adalah siswa MTS Terantang yang berjumlah 75 siswa yang diambil menggunakan total sampling. Analis statistik yang digunakan adalah uji chi square. hasil penelitian didapat Pengetahuan siswa MTS Terantang baik sebagian besar responden (86,7%) memiliki pegetahuan yang baik tentang pesah bahaya merokok, dan sebagian besar responden (62,7%) dalam penelitian ini merokok yaitu sebanyak 47 orang. Ada hubungan pengetahuan pesan bahaya merokok pada bungkus rokok terhadap perilaku merokok siswa MTS Terantang dengan p value 0,004. Diharapkan siswa tidak mengabaikan informasi yang terdapat pada pesan bahaya merokok pada bungkus rokok. Daftar bacaan : 19 (2008-2017) Kata Kunci : Pengatahuan, Pesan, Bahaya rokok, Perilaku merokok
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Ilmu Keperawatan (S1) |
Depositing User: | Lisa Dwi Anggraini |
Date Deposited: | 15 Dec 2021 03:11 |
Last Modified: | 15 Dec 2021 03:11 |
URI: | http://repository.universitaspahlawan.ac.id/id/eprint/486 |
Actions (login required)
View Item |