Rahmi, Ayu Sintia (2019) Hubungan intensitas penggunaan gadget terhadap perkembangan sosial emosi anak usia dini (prasekolah) di tk pertiwi bangkinang kota. Other thesis, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai.
Text
1514201005- COVER-DAFTAR LAMPIRAN.pdf Download (6MB) |
|
Text
1514201005- BAB I-3.pdf Download (7MB) |
|
Text
1514201005-. BAB 4-6.pdf Download (1MB) |
Abstract
Perkembangan sosial emosi anak usia dini adalah perubahan perilaku yang disertai dengan perasaan-perasaan tertentu yang melingkupi anak usia dini saat berhubungan dengan orang lain. Salah satu penyebab terganggunya perkembangan sosial emosi adalah lamanya penggunaan gadget. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan intensitas penggunaan gadget terhadap perkembangan sosial emosi anak usia dini (prasekolah) di TK Pertiwi Bangkinang Kota. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan rancangan cross sectional. Sampel dalam penelitian ini adalah semua populasi dijadikan sampel yang berjumlah 113 orang. Pengolahan data menggunakan uji chi-square. Hasil penelitian didapatkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara intensitas penggunaan gadget terhadap perkembangan sosial emosi anak usia dini (prasekolah) di TK Pertiwi Bangkinang Kota (p value ≤ α 0.05). diharapkan orang tua dapat lebih mempertimbangkan pemberian gadget kepada anaknya dan mengajak anak bermain aktif dengan lingkungannya.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Ilmu Keperawatan (S1) |
Depositing User: | Lisa Dwi Anggraini |
Date Deposited: | 09 Dec 2021 03:28 |
Last Modified: | 09 Dec 2021 03:28 |
URI: | http://repository.universitaspahlawan.ac.id/id/eprint/457 |
Actions (login required)
View Item |