Pengaruh Model Pembelajaran Problem Posing TerhadapKemampuan Pemecahan Masalah Matematika Peserta Didik Kelas VII di SMP IT Al-Utsaimin Bangkinang

Setiawan, Muhammad Pajri (2020) Pengaruh Model Pembelajaran Problem Posing TerhadapKemampuan Pemecahan Masalah Matematika Peserta Didik Kelas VII di SMP IT Al-Utsaimin Bangkinang. Other thesis, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai.

[img] Text
1684202004-COVER - DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
1684202004- BAB I - BAB III.pdf

Download (5MB)
[img] Text
1684202004- BAB IV - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan pemecahanrnmasalah peserta didik setelah mengikuti pembelajaran dengan modelrnpembelajaran Problem Posing dan untuk mengetahui apakah ada pengaruhrnpenerapan model pembelajaran Problem Posing tehadap kemampuan pemecahanrnmasalah peserta didik di SMP IT Al-Utsaimin. Jenis Penelitian yang digunakanrnyaitu deskriptif kuantitatif dengan desain penelitian yaitu Only Control GrouprnDesign. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu sampling jenuh.rnPenelitian ini dilaksanakan di kelas VII SMP IT Al-Utsaimin dengan banyakrnsampel 60 peserta didik. Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data nilairnposttest dari kelas eksperimen dan kelas kontrol, untuk mengetahui pengaruhrnmodel pembelajaran problem posing, data dianalisis menggunakan softwarernSPSS. Hasil analisis terhadap kemampuan pemecahan masalah matematikarnpeserta didik diperoleh bahwa kecenderungan kemampuan pemecahan masalahrnmatematika peserta didik yang diajar dengan menggunakan model pembelajaranrnproblem posing berada pada kualifikasi tinggi. Sebelum pengujian hipotesis,rndilakukan uji normalitas untuk data nilai posttest. Hasil uji menunjukan bahwarndata nilai posttest berdistribusi normal. Pengujian hipotesis menggunakan pairedrnsampel t-test, dan disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan penerapanrnmodel pembelajaran problem posing terhadap kemampuan pemecahan masalahrnmatematika peserta didik di kelas VII SMP IT Al-Utsaimin.rnKata Kunci : Model Pembelajaran, Problem Posing, Kemampuan PemecahanrnMasalah, Matematika

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika (S1)
Depositing User: Lisa Dwi Anggraini
Date Deposited: 18 Oct 2021 02:59
Last Modified: 18 Oct 2021 02:59
URI: http://repository.universitaspahlawan.ac.id/id/eprint/425

Actions (login required)

View Item View Item